Assalamualaikum salam sejahtera sahabat ngeleyer pada tanggal 22 April 2022 tepat setelah sholat tarwih pemdes ngelo melakuakan Musyawarah Desa (musdes) yang di hadiri semua perangkat baik juga BPD,RT/RW Ibu Ibu PKK dan Masyarakat Desa Ngelo yang di laksanakan di Balai kelurahan desa Ngelo . di malam yang penuh antusias ini kita membahas tentang Penetapan Data Mandiri Masyarakat Miskin. dari hasil musdes tersebut di dapatkan hasil sebanyak 166 Kepala keluarga tergolong dalam keluarga miskin dan layak mendapatkan bantuan.
Data tersebut di dapatkan dari hasil pencacahan petugas di masing masing dusun dan selanjutnya di input oleh operator desa melalui aplikasi online. dengan perolehan data tersebut di harapkan bantuan yang turun ke desa tepat sasaran.